Pada kesempatan ini ane mau posting yang kelihatanya tidak penting tetapi sangat dibutuhkan :D heheh
sesuai dengan judul dan sesuai dengan masalah windows 64 bit.
untuk mengecek windows agan 32/64 bit bisa dilihat melalui properties my computer (khusus windows7)
untuk windows xp cara ceknya bisa dilihat dari aplikasi speccy silahkan didownload aplikasinya disini.
kendala untuk menjalankan aplikasi 32 bit ke windows 7 64 bit ,terkadang aplikasi tersebut didak dapat dibuka ,ada semacam pesan "error".
Logikanya microsoft memproduksi windows7 64 bit justru lebih hebat dari pada windows 32 bit(xp maupun 7), karena windows 7 64 bit support RAM lebih dari 3 GB.
Untuk windows 32 bit maksimal dapat memproses RAM 3GB ,lebih dari itu tidak terbaca ,walaupun RAm yang terpasang sebesar 6 GB,tapi tidak berlaku untuk windows 64 bit.
Cara membuka aplikasi windows 32 bit di windows7 64 bit dan membuka aplikasi windows xp di windows7
setelah agan menginstal aplikasi diwindows 64 bit ,jika tidak dapat dibuka silahkan dicoba cara ini :)
-buka C > program file cari autocad.exe(sebagai contoh autocad 2004,cari file launch ,biasanya extensi .exe)
-klik kiri 1 kali,kemudian klik kanan > pilih compability>untuk mengubah versi yang lebih rendah coba dulu pilih windows 95,kalo masih tidak bisa dinaikkan ke windows xp2,windows xp3,nt2000 (jangan lupa dicentang ,kalau tidak dicentang tidak bisa diubah gitu :D) ,setiap tingkatan dicoba satu satu sampai berhasil.
ilustrasinya seperti berikut
setelah itu jalankan file .exe nya lagi ...dan semoga berhasil...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar